Minggu, Oktober 09, 2011

Screen Capture Hypersnap 7.07.04 Full


Bagi teman-teman yang sering membuat user’s guide dimana kadang-kadang kita perlu menampilkan juga hasil display dari screen atau output suatu program, nah aplikasi hypersnap ini akan sangat membantu.
Hypersnap 7.07.04 merupakan aplikasi capture screen yang sangat cepat andal dan juga mudah digunakan. Hypersnap menggabungkan aplikasi capture screen dengan aplikasi editing dengan sangat baik.
Selain mengambil  gambar dan text dari screen, dengan mudah juga kita bisa mengeditnya.
Aplikasi Hypersnap juga sangat terintegrasi dengan windows, jadi gambar-gambar yang kita ambil menggunakan hypesnap, dengan mudah juga bisa kita copy paste ke dalam aplikasi windows seperti word, excel maupun aplikasi editing gambar lainnya dan bahkan ke dalam email kita.

Selasa, Oktober 04, 2011

Blog Dantocom Bebas Virus & Malware

Pagi-pagi ketika baru sampai kantor, saya mendapat telpon dari seorang teman yang mengatakan bahwa blog Dantocom tidak bisa dia buka karena langsung diblok antivirus dan diperingatkan bahwa blog Dantocom mengandung program jahat Malware ataupun virus yang bisa merusak komputer.

Mendapat telpon tersebut, sayapun kaget karena setahu saya, tidak pernah sekalipun saya memasukkan link jahat, script maupun program-program yang mangandung malware ke Blog Dantocom.

Dengan penasaran sayapun langsung membuka google webmaster untuk mengecheck apakah benar Blog Dantocom mengandung malware.

Minggu, Oktober 02, 2011

Win32/Virut Remover Tool

Sebenarnya agak malas kembali menulis di blog ini, gara-garanya blog ini sudah 3 bulan di banned sama mbah gugle. Entah apa salah dan dosaku :(

Tetapi karena semangat ingin berbagi dengan teman-teman, rasa malas itupun kubuang jauh-jauh.

Pernah komputer sobat terkena  win32 virut? Kesal bukan? 
Win32 virut ini biasanya menginfeksi file-file .exe dan file system dalam windows, sehingga computer tidak akan bisa booting dan dijalankan normal.

Share